Thursday 19 October 2017

Download Semua Buku Guru dan Siswa Kelas 8 Kurikulum 2013 Tahun 2014

Download Semua Buku Guru dan Siswa Kelas 8 Kurikulum 2013 Tahun 2014

Kurikulum 2013 dirancang untuk mengembangkan kompetensi siswa dalam ranah pengetahuan, keterampilan, dan sikap secara utuh. Proses pencapaiannya dilaksanakan dengan memadukan ketiga ranah tersebut melalui pendekatan pembelajaran tematik terpadu. 

Untuk mendukung ketercapaian tujuan kurikulum, maka diperlukan buku tematik berbasis aktivitas yang mendorong peserta didik untuk mencapai standar yang telah ditentukan. Buku tematik terpadu ini menjabarkan proses pembelajaran yang akan membantu siswa mencapai setiap kompetensi yang diharapkan melalui pembelajaran aktif, kreatif, menantang, dan bermakna serta mendorong mereka untuk berpikir kritis berlandaskan kepada nilai-nilai luhur. 

Peran guru sangat penting untuk meningkatkan dan menyesuaikan daya serap siswa dengan ketersediaan kegiatan pada buku ini. Guru dapat mengembangkan dan memperkaya pengalaman belajar siswa dengan daya kreasi dalam bentuk kegiatan-kegiatan lain yang relevan dan disesuaikan dengan potensi siswa di sekolah masing-masing. 

Buku ini merupakan penyempurnaan dari edisi terdahulu. Buku ini bersifat terbuka dan terus dilakukan perbaikan dan penyempurnaan di masa mendatang. Untuk itu, kami mengundang para pembaca memberikan sumbang saran, kritikan, dan masukan yang membangun untuk perbaikan dan penyempurnaan pada edisi berikutnya. 

Kami mengucapkan terima kasih atas kontribusi dari semua pihak dalam penyempurnaan buku ini. Semoga kita dapat memberikan yang terbaik bagi kemajuan dunia pendidikan dalam rangka mempersiapkan generasi Indonesia yang lebih berkualitas.

Download Buku...

Buku Guru dan Siswa Kelas 8 Kurikulum 2013 Tahun 2014
  1. Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan (Buku Guru) Kelas 8 SMP 2014
  2. Ilmu Pengetahuan Alam (Buku Guru) Kelas 8 SMP 2014
  3. Pendidikan Agama Katolik dan Budi Pekerti (Buku Guru) Kelas 8 SMP 2014
  4. Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti (Buku Guru) Kelas 8 SMP 2014
  5. Bahasa Indonesia Wahana Pengetahuan (Buku Guru) Kelas 8 SMP 2014
  6. Bahasa Inggris, When English Rings a Bell (Buku Guru) Kelas 8 SMP 2014
  7. Prakarya (Buku Guru) Kelas 8 SMP 2014
  8. Seni Budaya (Buku Guru) Kelas 8 SMP 2014
  9. Pendidikan Agama Buddha dan Budi Pekerti (Buku Guru) Kelas 8 SMP 2014
  10. Pendidikan Agama Hindu dan Budi Pekerti (Buku Siswa) Kelas 8 SMP 2014
  11. Pendidikan Agama Hindu dan Budi Pekerti (Buku Guru) Kelas 8 SMP 2014
  12. Pendidikan Agama Khonghucu dan Budi Pekerti (Buku Guru) Kelas 8 SMP 2014
  13. Pendidikan Agama Kristen dan Budi Pekerti (Buku Guru) Kelas 8 SMP 2014
  14. Ilmu Pengetahuan Sosial (Buku Guru) Kelas 8 SMP 2014

Monday 16 October 2017

Download Semua Buku Guru dan Siswa Kelas 7 Kurikulum 2013 Revisi Tahun 2017


Kurikulum 2013 dirancang untuk mengembangkan kompetensi siswa dalam ranah pengetahuan, keterampilan, dan sikap secara utuh. Proses pencapaiannya dilaksanakan dengan memadukan ketiga ranah tersebut melalui pendekatan pembelajaran tematik terpadu. 

Untuk mendukung ketercapaian tujuan kurikulum, maka diperlukan buku tematik berbasis aktivitas yang mendorong peserta didik untuk mencapai standar yang telah ditentukan. Buku tematik terpadu ini menjabarkan proses pembelajaran yang akan membantu siswa mencapai setiap kompetensi yang diharapkan melalui pembelajaran aktif, kreatif, menantang, dan bermakna serta mendorong mereka untuk berpikir kritis berlandaskan kepada nilai-nilai luhur. 

Peran guru sangat penting untuk meningkatkan dan menyesuaikan daya serap siswa dengan ketersediaan kegiatan pada buku ini. Guru dapat mengembangkan dan memperkaya pengalaman belajar siswa dengan daya kreasi dalam bentuk kegiatan-kegiatan lain yang relevan dan disesuaikan dengan potensi siswa di sekolah masing-masing. 

Buku ini merupakan penyempurnaan dari edisi terdahulu. Buku ini bersifat terbuka dan terus dilakukan perbaikan dan penyempurnaan di masa mendatang. Untuk itu, kami mengundang para pembaca memberikan sumbang saran, kritikan, dan masukan yang membangun untuk perbaikan dan penyempurnaan pada edisi berikutnya. 

Kami mengucapkan terima kasih atas kontribusi dari semua pihak dalam penyempurnaan buku ini. Semoga kita dapat memberikan yang terbaik bagi kemajuan dunia pendidikan dalam rangka mempersiapkan generasi Indonesia yang lebih berkualitas.

Silahkan klik judul untuk download

  1. Buku Siswa IPA SMP Kelas VII Semester I
  2. Matematika; Buku Siswa SMP/Mts Kelas VII Semester I
  3. Buku Siswa- Pendidikan Agama Khonghucu dan BP SMP Kelas VII
  4. Buku Guru - Pendidikan Agama Katolik dan BP SMP Kelas VII
  5. Buku Guru IPS SMP Kelas VII
  6. Buku Guru - Pendidikan Agama Kristen dan BP SMP Kelas VII
  7. Bahasa Indonesia; Buku Siswa SMP/MTs Kelas VII
  8. Buku Siswa PPKn SMP Kelas VII
  9. Buku Guru - Pendidikan Agama Islam dan BP SMPMTs Kelas VII
  10. Buku Siswa- Pendidikan Agama Buddha dan BP SMP Kelas VII
  11. Buku Siswa IPA SMP Kelas VII Sem II
  12. Buku Siswa- Pendidikan Agama Katolik dan BP SMP Kelas VII
  13. Buku Siswa- Pendidikan Agama Islam dan BP SMP/Mts Kelas VII
  14. Buku Siswa- Pendidikan Agama Hindu dan BP SMP Kelas VII
  15. Buku Guru - Pendidikan Agama Hindu dan BP SMP Kelas VII
  16. Bahasa Inggris; Buku Guru SMP/MTs Kelas VII
  17. Buku Guru PPKn SMP Kelas VII
  18. Buku Siswa- Pendidikan Agama Kristen dan BP SMP Kelas VII
  19. Buku Guru - Pendidikan Agama Khonghucu dan BP SMP Kelas VII
  20. Prakarya; Buku Siswa SMP/MTs Kelas VII Semester 2
  21. Buku Guru - Pendidikan Agama Buddha dan BP SMP Kelas VII
  22. Buku Guru IPA SMP Kelas VII
  23. Prakarya; Buku Guru SMP/MTs Kelas VII
  24. PJOK; Buku Guru SMP/MTs Kelas VII
  25. Buku Guru; Seni Budaya SMP/MTs Kelas VII
  26. Prakarya; Buku Siswa SMP/MTs Kelas VII Semester 1
  27. Bahasa Indonesia; Buku Guru SMP/MTs Kelas VII
  28. Bahasa Inggris; Buku Siswa SMP/MTs Kelas VII
  29. Ilmu Pengetahuan Sosial (Buku Siswa) Kelas 7 SMP
  30. Matematika; Buku Guru SMP/MTs Kelas VII
  31. Ilmu Pengetahuan Alam (Buku Guru) Kelas 7 SMP
  32. Seni Budaya (Buku Siswa) Kelas 7 SMP
  33. Prakarya (Buku Guru) Kelas 7 SMP
  34. Ilmu Pengetahuan Sosial (Buku Guru) Kelas 7 SMP
  35. Seni Budaya (Buku Guru) Kelas 7 SMP
  36. Matematika (Buku Siswa) Kelas 7 SMP
  37. Bahasa Indonesia Wahana Pengetahuan (Buku Siswa) Kelas 7 SMP
  38. Bahasa Indonesia Wahana Pengetahuan (Buku Guru) Kelas 7 SMP
  39. Bahasa Inggris, When English Rings a Bell (Buku Siswa) Kelas 7 SMP
  40. Bahasa Inggris, When English Rings a Bell (Buku Guru) Kelas 7 SMP
  41. Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan (Buku Guru) Kelas 7 SMP
  42. Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan (Buku Siswa) Kelas 7 SMP
  43. Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (Buku Siswa) Kelas 7 SMP
  44. Prakarya (Buku Siswa) Kelas 7 SMP
  45. Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (Buku Guru) Kelas 7 SMP
  46. Ilmu Pengetahuan Alam (Buku Siswa) Kelas 7 SMP
  47. Buku Pendidikan Agama Kristen dan Budi Pekerti Kelas 7 SMP
  48. Buku Pendidikan Agama Khonghucu dan Budi Pekerti Kelas 7 SMP
  49. Buku Pendidikan Agama Katolik dan Budi Pekerti Kelas 7 SMP
  50. Buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas 7 SMP

Saturday 14 October 2017

Download Buku Matematika Siswa SMP/Mts Kelas VII Semester 1 Kurikulum 2013 (K 13)

Download Buku Matematika Siswa SMP/Mts Kelas VII Semester 1 Kurikulum 2013 (K 13)

Pengertian dan definisi Matematika. Matematika adalah ilmu yang mempelajari tentang besaran, struktur, bangun ruang, dan perubahan-perubahan yang pada suatu bilangan. Matematika  berasal dari bahasa Yunani Mathematikos yang artinya ilmu pasti. Dalam bahasa belanda matematika di sebut sebagai Wiskunde yang artinya ilmu tentang belajar. Dalam kamus besar bahasa Indonesia, definisi matematika adalah ilmu tentang bilangan dan segala sesuatu yang berhubungan

dengannya yang mencangkup segala bentuk prosedur operasional yang digunakan dalam menyelesaikan masalah mengenai bilangan. Seorang yang ahli dalam bidang matematika di sebut sebagai Matematikawan atau matematikus. Segala hal yang bersangkutan dan berhubungan dengan matematika di sebut sebagai matematis. Matematis juga di gunakan untuk menyebut sesuatu secara sangat pasti dan sangat tepat.

Matematika merupakan salah satu ilmu yang banyak di manfaatkan dalam kehidupan sehari-hari. Baik secara umum maupun secara khusus. Secara umum matematika di gunakan dalam transaksi perdangangan, pertukangan, dll. Hampir di setiap aspek kehidupan ilmu matematika yang di terapkan. Karena itu matematika mendapat julukan sebagai ratu segala ilmu. Matematika juga mempunyai banyak kelebihan dibanding ilmu pengetahuan lain. Selain sifatnya yang fleksible dan dinamis, matematika juga selalu dapat mengimbangi perkembangan zaman. Terutama di masa sekarang ketika segala sesuatu dapat di lakukan dengan komputer. Matematika menjadi salah satu bahasa program yang efektif dan efisien.
Download bukunya disini

Thursday 12 October 2017

Download Buku Kurikulum 2013 Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD)

Download Buku Kurikulum 2013 Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD)

Kurikulum 2013 Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) mencakup pengembangan pada aspek struktur kurikulum, proses pembelajaran dengan pendekatan saintifi k, dan penilaian yang bersifat autentik. Kurikulum 2013 mengusung pengembangan pembelajaran konstruktivisme yang lebih bersifat fl eksibel dalam pelaksanaan sehingga memberi ruang pada anak untuk mengembangkan potensi dan bakatnya.

Model pendekatan kurikulum tersebut berlaku dan ditetapkan di seluruh tingkat serta jenjang pendidikan sejak Pendidikan Anak Usia Dini hingga Pendidikan Menengah. Keajegan model pendekatan di semua jenjang ditujukan untuk membentuk sikap, pengetahuan, dan keterampilan peserta didik yang lebih konsisten sejak awal sehingga diharapkan peserta didik mampu berkembang menjadi sumber daya manusia yang memiliki kompetensi sikap beragama, kreatif, inovatif, dan berdaya saing dalam lingkup yang lebih luas.

Sebagai jenjang paling dasar, Kurikulum 2013 Pendidikan Anak Usia Dini diharapkan menjadi fundamen bagi penyiapan peserta didik agar lebih siap dalam memasuki jenjang pendidikan lebih tinggi. Mengantarkan anak usia dini yang siap melanjutkan pendidikan tidak hanya terbatas pada kemampuan anak membaca, menulis, dan berhitung, tetapi juga dalam keseluruhan aspek perkembangan.

Tanggung jawab ini harus dipikul bersama antara pemerintah, pengelola dan pendidikan PAUD, orang tua, serta masyarakat. Untuk menyamakan langkah, khususnya bagi para pelaksana layanan program PAUD, guna perlu diberikan pedoman, pelatihan, dan acuan-acuan yang dapat dijadikan sebagai rujukan para pendidik dalam menerapkan kurikulum 2013 Pendidikan Anak Usia Dini di satuan pendidikannya.